Abdurahman bin Auf adalah salah seorang sahabat yang oleh nabi diberi kabar gembira, bahwa ia akan menjadi salah satu dari 10 sahabat Nabi yang akan dijamin masuk surganya Allah SWT (Al-Asyrah Al-Mubasarah). Apa amalan yang menyebabkan ia dijamin masuk surga? dan apakah semua kebaikannya masih relevan dengan saat ini sehingga ia bisa kita jadikan role model dalam kehidupan kita?
Profil Abdurahman Bin Auf
Dewasa ini, ketika kita sedang dikepung oleh kehidupan berbau hedonisme di sekitar kita, tak salah rasanya kita belajar dari sosok-sosok yang telah diakui eksistensi kebaikannya dalam sejarah kehidupannya. Bukan sebaliknya, mengidolakan sosok-sosok yang akan mengikis hati sehingga bertambahlah rasa egoisme dan mementingkan diri sendiri
Abdurahman Bin Auf salah satu sahabat yang dapat memberikan kita teladan yang baik sehingga sosoknya menjadi sangat inspiratif sehingga kita bisa meneladani sifat dan habitual action-nya. Kebaikan Abdurahman bin Auf yang membawanya pula agar menjadi sosok amanah dalam segala hal.
Nabi Muhammad SAW pernah memberikan kabar atau pernyataan bahwa akan ada 10 sahabat yang oleh Allah akan diberi tiket ke pintu surga (Al-asyrah Al-Mubasyaroh). Salah satu dari 10 orang sahabat tersebut, ada di antaranya adalah figur Abdurahman bin Auf.
Sebelum berubah nama menjadi Abdurahman Bin Auf, ia awalnya bernama Abd Amr. Ia masuk Islam tepat dua hari setelah Abu Bakar Asyidiq Bersahadat dan ia wafat ketika berusia 75 tahun.
Beberapa hal kebaikannya selama menjadi sahabat Nabi SAW adalah:
- Diangkat menjadi salah satu dari anggota kelompok musyawarah yang berjumlah 6 orang, setelah Umar bin Khatab untuk menentukan dan atau memilih khulafaur Rasyidin.
- Ikut hijrah dengan Nabi pada saat hijrah kedua ke Habasyah (Ethiopia) kemudian juga ikut ke Madinah Munawaraoh.
- Ikut berjihad dalam perang Badr dan Uhud.
- Termasuk delapan orang pertama yang masuk Islam.
- Diangkat Nabi menjadi seorang Mufti yang bertugas memberikan fatwa di daerah Madinah Al-Munawaroh.
Teladan Dari Abdurahman Bin Auf
Abadurahman Bin Auf terkenal karena
pergaulannya yang fleksibel dan dinamis. Ia sangat piawai dalam hal berdagang. Ketika ia ikut dengan Nabi Hijrah ke Madinah, Nabi kemudian mempersaudarakannya dengan seorang Anshar di Madinah. Abdurahman Bin Auf sebagai seorang Muhajirin dari Mekah mendapat bantuan dari saudara Anshar-nya di Madinah ketika ia pertama kali menginjakkan kaki di Madinah. Ia menerimanya, dan menjadikannya modal usaha. Dan yang luar biasa adalah seluruh usaha yang ia coba selalu berhasil dengan keuntungan yang melimpah.
Pengusaha Sukses
Hari demi hari Abdurahman Bin Auf menjadi sosok yang sukses dalam hal perniagaan, ia menjadi saudagar yang mashur karena kesuksesannya dalam berdagang. Baik semasa Nabi hidup maupun sampai meninggalnya, Abdurahman bin Auf tetap menjadi orang yang harta bendanya selalu mengalami peningkatan.
Harta Sebagai Bekal Akhirat
Di tengah-tengah kehidupannya yang luar biasa bergelimang harta, ia tidak pernah sama sekali melupakan Allah, Zat yang telah menganugerahkan rezeki kepadanya. Alih-alih lupa diri dengan harta benda yang dimilikinya, ia malah mempergunakan seluruh harta yang ia punyai untuk diberdayakan di jalan Allah SWT, karena tujuan utama hidupnya adalah mendapat rida Allah SWT, sehingga harta bendanya ia jadikan media untuk berbuat amal kebaikan sebagai tabungannya di akhirat kelak.
Dermawan Tiada Tara
Suatu hari ia pernah menjual sebidang tanah yang ia miliki, dan seluruh uang hasil dari penjualannya ia sedekahkan kembali kepada para mustahik di antaranya kepada keluarga sendiri Bani Zuhrah, kepada istri-istri dan
keluarga Nabi, dan juga kepada kaum fakir miskin.
Di lain hari ia juga pernah membantu Nabi dan para sahabat yang akan berjihad dengan menyumbangkan 500 ekor kuda beserta perlengkapannya. Ia juga tercatat dalam sejarah sebagai sosok yang memberikan tunjangan kepada keluarga sahabat-sahabat nabi yang ikut berjihad di perang Badr.
Periwayat Hadits
Tidak hanya kekayaan yang melimpah dan kedermawanannya saja ia dikenal, tetapi juga Abdurahman bin Auf juga dikenal sebagai sahabat Nabi yang banyak meriwayatkan hadits sebagai bukti bahwa ia sangat dekat dengan nabi saat hidupnya.
Tak Gila Hormat dan Tak Gila Jabatan
Dengan hartanya yang melimpah ruah, Abdurahman bin Auf tetap dikenal sebagai
sosok yang humble, ia bahkan dikenal dengan kezuhudannya terhadap pangkat dan jabatan yang diamanahi kepadanya.
Penutup
Ada sebagian orang skeptis yang beranggapan bahwa hidup tidak perlu kaya raya, yang penting cukup dan bersahaja saja, karena kekayaan yang dimiliki berlebihan bisa menjadi cobaan dan fitnah hidup yang besar yang belum tentu bisa kita handle.
Membaca sejarah kehidupan Abdurahman bin Auf, semoga bisa memberikan inspirasi bahwa harta yang di kelola dengan baik dengan tujuan meraih Rida Allah semata, akan menjadi media kita untuk lebih dekat dengan-Nya. Bahkan melihat lebih dalam tentang Abdurahman bin Auf ini, kita bisa melihat bahkan harta yang miliki bisa menjadikannya orang yang dijamin masuk surga, karena ia telah mendapatkan rida si Empunya harta benda tersebut dengan memberdayakan di jalan-Nya.
So, jadi kaya itu perlu, bukan untuk memperkaya diri, tetapi masih banyak saudara-saudara kita yang membutuhkan pertolongan. Semoga tangan kita yang mampu dapat menjadi jalan bagi mereka yang membutuhkan. Memberi dengan tepat, bukan memberi ikan, tetapi kail agar mereka lebih optimis menjalani hidup untuk mencari ikan-ikan yang mereka impikan.
Masya Allah, memang terkadang memiliki banyak harta jadi cobaan ya pak. Tapi jika kita jadi muslim yang berdaya bisa membantu dakwah Islam minimal membantu saudara sesama muslim memiliki pekerjaan yang halal.
BalasHapusMasyaallah...ini salah satu tokoh insirasi Bunda untuk terus berusaha menjadi orang kaya. Kalau kebanyakan orang mau jadi orang kaya supaya bisa belanja tanpa melihat price tag, Bunda pengen banget bisa wer ...wer...ngasih kepada semua yang butuh. Ammiiin
BalasHapusAamiin, semoga terkabul bun
HapusSalah satu tokoh yang juga wajib dikenal untuk anak2 di jaman sekarang juga yaa ini.
BalasHapusKisah dengan harta yang berlimpah bukan untuk dijadikan ajang pamer terus upload di medsos..
Masya Allah, semoga kita semua juga termasuk ke dalam orang2 yang kaya harta tapi dermawan, kaya akan kebaikan hati dalam berbagi tanpa memandang status yaa. Aamiin..
Masya Allah tokoh Islam yang sangat dermawan. Meskipun hartanya disedekahkan semua, tetap saja cepat sekali terkumpul hartanya. Semoga bisa meniru amal ibadahnya dan mendapatkan keberkahan seperti hidup Abdurahman bin Auf.
BalasHapusSalah satu sahabat nabi yang menginspirasi tentang sedekah ini, semakin banyak harta semakin banyak sedekahnya
BalasHapusKisah Inspiratif
BalasHapusKisah Abdurrahman bin Auf: Sahabat Nabi yang Kaya dan Tak Lelah Bersedekah"
Abdurrahman bin Auf adalah salah satu sahabat Nabi Muhammad SAW, yang memiliki harta yang melimpah. Hartanya itu, Ia dapatkan dari kemahirannya dalam berdagang.
Hal itu terbukti kalau dirinya sedang melakukan kegiatan menjual dan membeli. Tidak perlu waktu yang lama, Ia pun terkadang sudah berhasil mendapatkan keuntungan dari perdagangannya itu.
Abdurrahman bin Auf dilahirkan di Mekkah pada tahun ke-10 tahun Gajah, tepatnya pada tahun 581 M. Umurnya lebih muda dari Rasulullah, demikian dikutip dari buku berjudul 'Dahsyatnya Ibadah, Bisnis, dan Jihad Para Sahabat Nabi yang Kaya Raya' oleh Ustadz Imam Mubarok bin Ali.
Absurahman bin auf adallah salah seorng sahabat yang oleh nabi di beri kabar gembira, bahwa ia akan menjadi salah satu dari 10 sahabat nabi yang akan di jamin masuk syurga nya ALLAH SWT ( Al-Asyrah Al-Mubasarah ).
BalasHapusAbdurahman bin auf adallah salah satu sahabat yang dapat memberikan kita teladan yang baik sehingga sosok nya menjadi sangat insfiratif sehingga kita bisa meneladani sifat dan habitual action-nya.
Nabi Muhammad SAW pernah memberikan kabar atau pernyataan bahwa akan ada 10 sahabat yang oleh Allah akan diberi tiket ke pintu surga (Al-asyrah Al-Mubasyaroh). Salah satu dari 10 orang sahabat tersebut, ada di antaranya adalah figur Abdurahman bin Auf.
Sebelum berubah nama menjadi Abdurahman Bin Auf, ia awalnya bernama Abd Amr. Ia masuk Islam tepat dua hari setelah Abu Bakar Asyidiq Bersahadat dan ia wafat ketika berusia 75 tahun.
Abdurrahman Bin Auff adalah seorang sahabat rasulullah saw, dan juga seorang tokoh pemuda yang baik serta dermawan sehingga kita dapat jadikan beliau sebagai publik figur yang baik terutama bagi anak anak muda.
BalasHapusTokoh Abdurrahman Bin Auff adalah orang yang sangat kaya dan beliau memiliki kekayaannya itu pada usia dimana beliau ini masih sangat muda,Abdurrahman Bin Auff berhasil menjadi seorang yang sangat kaya berkat segala usahanya terutama dalam berdagang.
Abdurrahman Bin Auff adalah seorang pemuda yang sangat dermawan,sehingga dia tidak pernah menyembunyikan kekayaan nya itu,dalam artian abdurrahman bin auff tidak memakan harta kekayaan nya itu sendiri melain kan menyedekahkan harta kekayaannya juga.
Abdurahman bin Auf adalah salah seorang sahabat yang oleh nabi diberi kabar gembira, bahwa ia akan menjadi salah satu dari 10 sahabat Nabi yang akan dijamin masuk surganya Allah SWT (Al-Asyrah Al-Mubasarah).
BalasHapusProfil Abdurahman Bin Auf
Dewasa ini, ketika kita sedang dikepung oleh kehidupan berbau hedonisme di sekitar kita, tak salah rasanya kita belajar dari sosok-sosok yang telah diakui eksistensi kebaikannya dalam sejarah kehidupannya. Bukan sebaliknya, mengidolakan sosok-sosok yang akan mengikis hati sehingga bertambahlah rasa egoisme dan mementingkan diri sendiri
Beberapa hal kebaikannya selama menjadi sahabat Nabi SAW adalah:
Diangkat menjadi salah satu dari anggota kelompok musyawarah yang berjumlah 6 orang, setelah Umar bin Khatab untuk menentukan dan atau memilih khulafaur Rasyidin.
Ikut hijrah dengan Nabi pada saat hijrah kedua ke Habasyah (Ethiopia) kemudian juga ikut ke Madinah Munawaraoh.
Ikut berjihad dalam perang Badr dan Uhud.
Termasuk delapan orang pertama yang masuk Islam.
Diangkat Nabi menjadi seorang Mufti yang bertugas memberikan fatwa di daerah Madinah Al-Munawaroh
Teladan Dari Abdurahman Bin Auf
Abadurahman Bin Auf terkenal karena pergaulannya yang fleksibel dan dinamis
Abdurahman Bin Auf salah satu sahabat yang dapat memberikan kita teladan yang baik sehingga sosoknya menjadi sangat inspiratif sehingga kita bisa meneladani sifat dan habitual action-nya. Kebaikan Abdurahman bin Auf yang membawanya pula agar menjadi sosok amanah dalam segala hal.
BalasHapusNabi Muhammad SAW pernah memberikan kabar atau pernyataan bahwa akan ada 10 sahabat yang oleh Allah akan diberi tiket ke pintu surga (Al-asyrah Al-Mubasyaroh). Salah satu dari 10 orang sahabat tersebut, ada di antaranya adalah figur Abdurahman bin Auf.
Sebelum berubah nama menjadi Abdurahman Bin Auf, ia awalnya bernama Abd Amr. Ia masuk Islam tepat dua hari setelah Abu Bakar Asyidiq Bersahadat dan ia wafat ketika berusia 75 tahun.
Abdurahman bin Auf adalah salah seorang sahabat yang oleh nabi diberi kabar gembira, bahwa ia akan menjadi salah satu dari 10 sahabat Nabi yang akan dijamin masuk surganya Allah SWT.
BalasHapusSalah satu dari 10 orang sahabat tersebut, ada di antaranya adalah figur Abdurahman bin Auf.
Sebelum berubah nama menjadi Abdurahman Bin Auf, ia awalnya bernama Abd Amr. Ia masuk Islam tepat dua hari setelah Abu Bakar Asyidiq Bersahadat dan ia wafat ketika berusia 75 tahun.
Ketika ia ikut dengan Nabi Hijrah ke Madinah, Nabi kemudian mempersaudarakannya dengan seorang Anshar di Madinah.
Tokoh Abdurrahman Bin Auff adalah orang yang sangat kaya dan beliau memiliki kekayaannya itu pada usia dimana beliau ini masih sangat muda,Abdurrahman Bin Auff berhasil menjadi seorang yang sangat kaya berkat segala usahanya terutama dalam berdagang.
Abdurrahman Bin Auff adalah seorang pemuda yang sangat dermawan,sehingga dia tidak pernah menyembunyikan kekayaan nya itu,dalam artian abdurrahman bin auff tidak memakan harta kekayaan nya itu sendiri melain kan menyedekahkan harta kekayaannya juga
Sebelum namanya Abdurrahman bin auf ia bernama abd Amr. Ia adalah salah satu dari 10 sahabat nabi yang di jamin masuk surga. Ia masuk Islam setelah 2 hari abu bakar bersyahadat.
BalasHapus•Beberapa hal kebaikan selama menjadi sahabat nabi :
1. Diangkat menjadi salah satu dari anggota kelompok musyawarah yang berjumlah 6 orang. Untuk menentukan/memilih Khulafaur Rasyidin.
2. Ikut hijrah dengan nabi ke habasyah(Ethiopia) dan ke Madinah Munawaroh.
3. Ikut berjihad dalam perang Badr dan perang Uhud
4.termasuk 8 orang pertama yang masuk Islam.
5. Diangkat oleh nabi menjadi seorang Mufti yang bertugas memberikan fatwa di daerah Madinah al-munawaroh.
6. Tidak hanya kekayaan dan kedermawanan nyh tpi ia juga dikenal sebagai sahabat nabi yang banyak meriwayatkan hadist.
•Keteladanan dari Abdurrahman bin Auf
1. Ia terkenal karna pergaulannya yang fleksibel dan dinamis.
2. Sosok yang kaya raya namun dermawan.
3. Giat dan ulet dalam bekerja mencari penghidupan yang halal dan di Ridhai Allah SWT.
4. Rela berkorban demi Islam.
5. Tidak dibutakan harta.
6.Taat atas perintah Allah.
7. Meyakini kebenaran yang dibawa Rasulullah Saw. Meski banyak yang mengasingkannya, Abdurrahman bin auf juga adalah salah satu assabiqunal awwalun.
*Bukan berarti kita tidak boleh kaya, tapi jadilah orang kaya yang seperti Abdurahman bin auf bukan hanya kaya harta tapi juga kaya hati.
*Jika kita diberikan kekayaan oleh Allah SWT. Jangan lah bersifat seperti qorun tapi bersifat lah seperti Abdurahman bin auf yang dermawan dan selalu mengorbankan hartanya dijalan Allah.
Abdurahman bin Auf adalah salah seorang sahabat yang oleh nabi diberi kabar gembira, bahwa ia akan menjadi salah satu dari 10 sahabat Nabi yang akan dijamin masuk surganya Allah SWT (Al-Asyrah Al-Mubasarah)
BalasHapusBeberapa hal kebaikannya selama menjadi sahabat Nabi SAW adalah:
Diangkat menjadi salah satu dari anggota kelompok musyawarah yang berjumlah 6 orang, setelah Umar bin Khatab untuk menentukan dan atau memilih khulafaur Rasyidin.
Ikut hijrah dengan Nabi pada saat hijrah kedua ke Habasyah (Ethiopia) kemudian juga ikut ke Madinah Munawaraoh.
Ikut berjihad dalam perang Badr dan Uhud.
Termasuk delapan orang pertama yang masuk Islam.
Diangkat Nabi menjadi seorang Mufti yang bertugas memberikan fatwa di daerah Madinah Al-Munawaroh.
Abadurahman Bin Auf terkenal karena pergaulannya yang fleksibel dan dinamis. Ia sangat piawai dalam hal berdagang. Ketika ia ikut dengan Nabi Hijrah ke Madinah, Nabi kemudian mempersaudarakannya dengan seorang Anshar di Madinah.